Kegunaan Besi Beton Polos

Besi Beton Polos Secara umum konstruksi sebuah bangunan rumah bisa dipastikan memiliki beragam komposisi bahan dari lunak sampai terkeras seperti besi beton. ada berbagai macam ukuran besi beton bisa diandalkan untuk tujuan tertentu. kekuatan dari besi beton bisa memberikan dampak terhadap kekuatan bangunan ataupun gedung sehingga dari gaya tarik dan menahan gaya tekan menjadi andalan fungsi sehingga kegunaan besi beton berkembang dalam teknologi bahan bangunan kini semakin menarik

sehingga kualitas dari jenis besi beton menghadirkan tujuan tertentu ada dua bentuk sering digunakan yakni besi polos dan besi beton ulir yang memiliki fungsi yang berbedah tapi sama kegunaanya dan pastinya kekuatanya berbedah. Dalam dunia konstruksi bangunan, besi beton menjadi salah satu material yang memiliki peran cukup penting. Dimana besi beton atau biasa juga disebut beton bertulang berfungsi untuk memperkuat struktur bangunan supaya lebih kuat dan tidak mudah roboh.

Selain kerap dijadikan sebagai besi tulangan pada proses pengecoran rumah bertingkat, besi beton juga sering dimanfaatkan sebagai material pembangunan jalan cor, jembatan, terowongan dan lain sebagainya. Namun, penerapan besi beton juga sebenarnya harus memperhatikan standar ukurannya.

Besi beton polos sendiri adalah salah satu material bahan bangunan atau konstruksi tanpa ulir yang terkenal dengan kekuatannya dan ketahanan dalam pondasi bangunan. kebanyakan besi beton polos dimanfaatkan untuk menahan pondasi beton dalam proses pembangunannya.

Jenis besi ini telah hadir dengan berbagai ukuran dan berat besi beton polos yang beragam. dengan begitu dapat disesuaikan oleh kebutuhan dan keperluan  dalam pembangunan. umumnya, ukuran besi ini dapat memberikan pengaruh pada kualitas bangunan.

Besi polos memiliki ukuran diameter mulai dari 8 mm sampai 25 mm dengan panjang 6 meter (tekuk) atau 12 meter (lurus) besi beton polos adalah salah satu jenis dari besi beton selain besi beton ulir.

Jenis ini diperutukkan untuk membuat tulang-tulang gedung atau pondasi hunian pribadi.

Penggunannya digunakan bersama dengan kawat dan besi begel sebagai bahan pembuat tulang-tulang atau pondasi.

Besi beton ini sangat mudah dijumpai dengan harga yang cukup terjangkau.

Fungsi Besi Beton Polos

Penggunaan besi beton ini sudah sangat luas, hampir semua bangunan menggunakan besi beton polos. mulai dari rumah sederhana sampai bangunan bertinggkat menggunakan besi beton polos, yang membedakan hanyalah ukuran dan fungsinya saja.

untuk membuat rumah sederhana dapat menggunakan besi beton polos dengan ukuran yang lebih kecil. selain dapat menopang seluruh rumah juga harganya tidak terlalu mahal. sedangkan untuk bangunan bertingkat sebaiknya menggunakan besi beton polos yang uurannya lebih besar, karena dapat membuang bangunan menjadi semakin kokoh. untuk masalah harga, sebaiknya pastikan harganya standart.

Kelebihan Besi Beton Polos

Dilihat dari sisi sifatnya tahan terhadap tekanan atau getaran berstruktur sangat kokoh sehingga cocok dipakai dalam segala jenis proyek. selain itu, besi ini sangat  tahan dengan tekanan yang sangat tinggi bila dibandingkan dengan produk konstruksi lainnya.

bahkan material ini terbilang jenis besi yang relatif tahan lama atau lebih awet.memiliki daya tahan tinggi dan kuat terhadap air sehingga tidak mudah berkarat. tahan terhadap air sehingga tidak mudah berkarat. tak hanya tahan air, material ini juga terhadap api yang sangat baik dan kuat. sehingga meterial ini tidak mudah mengalami kerusakan bila digunakan dalam jangka waktu yang lama.

Manfaat Dan Penggunaan Besi Beton Dalam Konstruksi

Besi beton pada konstruksi bisa memberikan pondasi supaya bangunan tetap kokoh. bangunan juga dapat berdiri tegak sesuai dengan perencanaan konstruksi selain itu pemanfaatan lebih jauh dari produks ini adalah sebagai berikut:

*Besi Beton Untuk Gedung Tinggi

Bukan hanya rumah, namun gedung tinggi dan bertingkat pun bisa memakai prosuk ini. dengan demikian, maka gedung akan memiliki kekokohan yang terjamin. dari sisi biaya, besi beton juga merupakan material yang terjangkau harganya. jadi, unutk kebutuhan yang masih, produk ini direkomendasikan bagi banyak konstruktor.

*Konstruksi Jembatan

Pada pembuatan kolom maupun diding jembatan, dibutuhkan konstruksi yang kokoh. pemilihan besi beton menjadi alternatif untuk menciptakan jembatan yang kokoh sekaligus agar jembatan bertahan lama.

*Mampu Meningkatkan Daya Lekat

Mesi beton mampu meningkatkan daya lekat yang mampu menahan gerakan pada bangunan. hal ini tak lain karena gabungan dari besi beton, beton ulir dan besi polos bisa menahan gerakan batang pada bangunan yang sempurna.

Itulah beberapa pemanfaatan besi beton pada konstruksi. produk ini bukan hanya menjadi material penting saat pembangunan rumah, namun juga gedung tinggi dan jembatan.

Ukuran Dan Berat Besi Beton Polos

Jenis material besi beton polos ini memiliki berbagai  ukuran dan berat yang berbedah-beda seperti yang di jelaskan di tabel bawah ini.

Diameter (mm) Panjang (m) Berat/Meter (kg) Berat/Batang (kg)
4 12 0,09 1,00
6 12 0,22 2,66
8 12 0,39 4,74
9 12 0,50 6,00
10 12 0,62 7,40
11 12 0,75 9,00
12 12 0,89 10,70
13 12 1,04 12,50
15 12 1,21 14,50
16 12 1,58 19,00
19 12 2,22 26,80
22 12 2,98 35,80
23 12 3,26 39,10
24 12 3,55 42,62
25 12 3,85 46,20
28 12 4,83 58,00
31 12 5,93 71,10
32 12 6,31 75,72

Harga Besi Beton Polos 6mm 8mm per Batang

Ukuran Besi Beton Spesifikasi Panjang Harga Per Batang
6mm Diameter 6mm 12 meter Call / WA
8mm Diameter 8mm 12 meter Call / WA

Harga Besi Beton Polos 10mm 12 mm per batang

Ukuran Besi Beton Spesifikasi Panjang Harga Per Batang
10mm Diameter 10mm 12 meter Call / WA
12mm Diameter 12mm 12 meter Call / WA

Harga Besi Beton Polos 16mm 19mm per Batang

Ukuran Besi Beton Spesifikasi Panjang Harga Per Batang
16mm Diameter 16mm 12 meter Call / WA
19mm Diameter 19mm 6 meter Call / WA

Harga Besi beton Ulir Per Batang

Ukuran Besi Beton Spesifikasi Panjang Harga Per Batang
10mm Beton Ulir 12 meter Call / WA
13mm Beton Ulir 12 meter Call / WA
16mm  Beton Ulir 12 meter Call / WA

Namun perlu diingat bahwa harga besi beton diatas ada promo akhir tahun. buruaan beli sebelum harga di atas burubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan penjual dan juga promo yang berlaku. Selain itu besaran harga yang ada juga tergantung pada kebijakan penjual di masih-masih daerah. Tidak menutup kemungkinan juga beda daerah beda pula harganya.

Kelebihan Besi Beton Polos

Jenis ini mempunyai sifat yang tahan terhadap tekanan atau geteran berstruktur sangat kokoh sehingga cocok dipakai dalam segala jenis proyek. besi ini sangat tahan dengan tekanan yang sangat tinggi bila dibandingkan dengan produk konstruksi lainnya. jenis besi ini terbilang sangat relatif tahan lama atau lebih awet

Kuat terhadap air sehingga tidak mudah berkarat. tak hanya tahan terhadap air, material ini juga tahan terhadap api sehingga material ini tidak mudah mengalami kerusakan bila digunakan dalam jangka waktu yang lama.

Besi ini mempunyai sifat lain yang diantaranya mempunyai sifat yang fleksibel dan mudah sekali untuk dibentuk-bentuk sesuai kebutuhan. bila anda menggunakan material ini tidak perlu membutuhkan tenaga kerja ahli dalam pemasangan. untuk segi pemeliharaaannya, sangatlah mudah dan murah. oleh sebab itu

kami anugerahlogamabadi.com bisa memenuhi kebutuhan Kawat Bendrat anda dengan harga bersahabat kualitas terbaik. kami juga menjual produk-produk lainnya seperti besi beton, kawat bendrat, kawat harmonika, semen, pipa besi, triplek, wiremesh, seng, kawat duri, plat besi, besi siku, keramik. kita juga menyediakan alat-alat berat serta menyediakan selang dan lainnya.pembelian juga bisa banyak maupun sedikit. segerah hub marketing kami di bawah ini.

 

 

Segera hubungi kami mengenai harga dan penawaran terbaik.

HP: 0812 3191 7719 (WA/SMS)
HP: 0812 3191 7719(SMS)
*Mohon kirim pesan via wa/sms jika no hp kami sulit di hubungi, terimakasih.

 

 

 

One Reply to “Besi Beton Polos Terbaik Surabaya kirim Kalimantan”

  1. https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/07/12/pipa-besi-hitam-termurah/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/07/12/jual-kawat-bendrat-surabaya/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/07/08/jual-besi-siku/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/30/semen-gresik-termurah/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/25/plat-besi-lubang/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/23/jual-harmonika/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/22/seng-gelombang-merk-gajah/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/21/paku-kayu-merk-bintang/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/21/kawat-bendrat-beton/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/18/paku-kawat/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/16/besi-beton-ulir-sni/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/16/wiremesh-besi/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/15/wire-rod/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/14/besi-wf-200/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/14/besi-beton-polos/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/14/besi-baja-ringan/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/06/12/jual-kawat-duri/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/07/21/keramik-lantai-surabaya/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/07/21/supplier-triplek-papua/
    https://jualbesibetonsurabaya.com/2021/07/19/kawat-harmonika-surabaya-berkuwalitas/
    https://www.alatberatmurah.com/jual-self-loader-di-surabaya-0821-3824-0007.php/
    https://www.alatberatmurah.com/jual-dumptruck-di-surabaya-0821-3824-0007.php/
    https://www.alatberatmurah.com/jual-crane-di-surabaya-0821-3824-0007.php/
    https://www.alatberatmurah.com/jual-forklift-murah-surabaya.php/
    https://www.alatberatmurah.com/cat-excavator-harga-termurah-di-surabaya.php/
    https://www.alatberatmurah.com/komatsu-excavator.php/
    https://www.alatberatmurah.com/cobelco-excavator.php/
    https://www.distributorpipamurah.com/

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *